Kejuaraan Nasional (Kejurnas) V Hapkido Indonesia digelar di Auditorium Universitas Negeri Padang, 6-7 Agustus 2022. Kejurnas ini diikuti oleh 363 atlet dari 23 provinsi di Indonesia. Dua diantaranya adalah Indah Ratna Sari dan Yansa Eko Saputra yang merupakan Mahasiswa Universitas Read More …
